Kasdim Hadiri Acara Napak Tilas ke 82 Tahun

Acara Napak Tilas ke 82 tahun Paroki Regina Pacis Belitung

Belitung Timur, Okeybung.com – Dandim 0414/Belitung Letnan Kolonel Inf Hairil Achmad diwakili Kasdim menghadiri acara Napak Tilas ke 82 tahun Paroki Regina Pacis Belitung, bertempat di Jalan Gereja Bukit Samak Manggar Belitung Timur, Minggu (30/04/2023).

Bacaan Lainnya

Susunan acara Napak Tilas ke 82 tahun dimulai dari, Pembukaan, Doa, Sambutan Ketua panitia, Sambutan Romo pimpinan Paroki, Sambutan Bupati, Foto bersama, Talkshow para sejarahwan (ustat Muktar), Ramah tamah dan Penutup.

Para undangan yang Hadir, Ketua DPRD, Dandim 0414/Belitung diwakili Kasdim, Asisten 1 Pemkab Beltim mewakili Bupati, FKUB, Ketua GP Ansor, Kapolres diwakili, Para jemaat Katholik, Pendeta Protestan, Toga dan Tomas, MUI, Jemaat Katholik Santo Yosef Manggar, Kemenag dan Pemdes Bukit Samak.

Acara diselenggarakan untuk Napak Tilas, sebagai wujud syukur 82 tahun Kapel Santo Yosef Bukit Samak yang merupakan bagian dari Paroki Regina Pacis berdiri di wilayah Belitung Timur.

Pos terkait

banner 970x250

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *